Jumat, 13 Maret 2009

About Campus

Posted on 07.01 by Himpunan Mahasiswa Sosiologi. Unijoyo

Kampus Dewasa Ini.,??!!


Kehidupan kampus dikembangkan sebagai lingkungan akademik yang dinamis sesuai dengan disiplin lmu dan profesinya, berwawasan budaya bangsa, bermoral pancasila dan berkepribadian Indonesia. Perguruan tinggi terus berupaya untuk lebih mampu menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengkajian dibidang ilmu dan teknologi, serta melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yang bermanfaat bagi kemanusiaan dan sesuai dengan kebutuhan pembangunan Bangsa dan Negara.

Paradigma mahasiswa ditengok dari setiap fase perubahan menstimulasi sebuah kinerja positif Sang Pengambil kebijakan. Perubahan pola berfikir mahasiswa akan berkembang secara subtainable, tatkala ada endorsement dari semua pihak, terlebi pelaku pendidikan sendiri dalam menghargai mahasiswa. Mahasiswa ditengaah hiruk pikuk poitik yang serat dan pekat kepentingan ini mulai tenggelam. Seirama apa yang pernah disampaikan oleh Hermawan Sulitiyo, bahwa mahasiswa menjadi salah satu pahlawan yang terlupakan dalam fase perjalanan kebangsaan ini, sehinggga mahasiswa diposisikan sebagai komplementer dalam kehidupan berbangsa Indonesia.

Mahasiswa harus tetap berada pada posisi yang signifikan dalam menentukan sebuah pross-proses politik, selain itu perlu mahasiswa yang tekun untuk terus mengali penemuan-penemuan baru yang akan memperkaya perspektif dan semakin memperkukuh nuansa intelektualitas dan kreatifitas yang amat inheren dengan fungsi mahasiswa untuk menderaskan pencerahan bagi mahasiswa. Hal itu dilakukan dengan mengadakan penemuan-penemuan alternatif sebagai preferensi pemberdayaan sumber potensial yang bermuara di tubuh bangsa Indonesia.

1. Menjadi arahan positif untuk membentuk new paradigma baru yang bertautan dengan kekuatan intelektual dan teknologi yang menjadi bagian untuk menyongsong peubahan arah paradigma keilmuan di Universitas Trunojoyo Madura

  1. membangun budaya Intelektual yang genuine dan bias menebarkan semangat tranformatif bagi lingkungan yang amat jauh dari lingkaran budaya ilmiah sejatinya.
  2. membangunh buday ilmiah otentik yang bepijak pada tata nilai dan etika keilmuan yang dijabarkan dalam beberapa rumusan pemikiran yang strategis, integrated, dan sistematik

di tulis Oleh: Syaiful Arief